15 Cara Transfer Gopay ke Rekening Bank BNI Terbaru 2024

Cara Transfer Gopay ke Rekening Bank BNI – Sekarang ini, dompet digital sudah menjadi layanan yang paling banyan digunakan. Hal ini dikarenakan, dompet digital memiliki fitur yang sangat beragam dan lebih praktis untuk melakukan berbagai transaksi keuangan. Salah satu layanan dompet digitan atau e-wallet yang sudah sangat populer di Indonesia yaitu Gopay.

Gopay merupakan layanan dompet digital yang diluncurkan oleh Gojek untuk memudahkan para penggunanya dalam melakukan berbagai macam kebutuhan di dalam aplikasi Gojek. Tak cuma membayar Gojek saja, namun Gopay bisa dipakai untuk membayar tagihan bulanan, isi ulang pulsa, bayar belanja online di TOKOPEDIA, Shopee, bukalapak dan marketplace yang sudah bekerjasama.

Namun, seiring dengan kemajuan teknologi, membuat sekarang ini transaksi perbankan tidak hanya dilakukan antar bank saja. Nyatanya, kini Gopay sudah dapat digunakan untuk transafer ke rekening bank, seperti BNI. Cara transfer Gopay, sangat bermanfaat untuk mencairkan saldo di aplikasi Gopay, agar saldo dapat di AMBIL MELALUI ATM BNI.

Jika anda tidak ingin menimbun saldo dan tidak ingin dibelanjakan, maka tidak ada salahnya saldo Gopay di transfer ke rekening BNI anda. Lantas bagaimana cara transfer Gopay ke bank BNI? Caranya sendiri terbilang sangat mudah dan simpel. Penasaran, langsung saja simak ulasan mendalam dari bankir yang akan disajikan di bawah ini.

Cara Transfer Gopay ke Rekening Bank BNI Terbaru

Cara Transfer Gopay ke Rekening Bank BNI Terbaru

Dengan pengembangan aplikasi yang terus dilakukan hingga menghasilkan aplikasi Gopay yang bisa digunakan untuk melakukan berbagai jenis transaksi. Namun, perlu anda ketahui bahwa untuk dapat melakukan transfer aplikasi Gopay anda harus di upgrade terlebih dahulu. Setelah di upgrade barulah anda bisa melakukan transfer ke rekening bank BNI.

Dengan begitu, maka anda bisa melakukan banyak hal dengan saldo Gopay, termasuk transfer ke bank BNI. Namun, sebelum melakukan transfer ke rekening bank BNI, ada beberapa syarat dan ketentuan sebelum lakukan transfer. Adapun informasi lebih jelasnya, sebagai berikut.

Syarat dan Ketentuan Transfer Gopay ke Bank BNI

Syarat dan Ketentuan Transfer Gopay ke Bank BNI

Sebelum anda mengirim saldo Gopay ke rekening bank ada beberapa hal yang perlu anda perhatikan. Hal ini akan mempengaruhi berhasil atau tidaknya transaksi ternsfer ke rekening bank. Jadi simak baik-baik informasi di bawah ini.

  • Pastikan anda sudah upgrade akun Gopay milik anda.
  • Pada saat transfer pastikan anda memasukan nomor rekening bank, nama pemilik rekening dengan benar.
  • Data rekening utama yang sudah terdaftar tidak dapat dilakukan perubahan.
  • Pastikan anda mentransfer dengan nominal sesuai batas minimum.
  • Transfer gopay ke rekening BNI akan dikenai biaya administrasi.

Cara Transfer Gopay ke Rekening Bank BNI

Setelah semua syarat dan ketentuan telah terpenuhi, barulah anda bisa melakukan transfer ke rekening bank BNI. Caranya sendiri terbilang cukup mudah dan cepat. Adapun caranya, silahkan ikuti langkah-langkahnya di bawah ini.

  1. Langkah yang pertama, silahkan masuk ke akun Gopay anda.
  2. Kemudian, pada halaman utama, silahkan pilih menu “Bayar“.
    Kemudian pada halaman utama silahkan pilih menu Bayar. 1
  3. Selanjutnya, silahkan pilih “Ke Rekening Bank“.
    Selanjutnya silahkan pilih Ke Rekening Bank. 1
  4. Lalu, pilih “Transfer Instan ke Rekening Baru“.
    Lalu pilih Transfer Instan ke Rekening Baru. 1
  5. Setelah itu, silahkan pilih bank tujuan dengan bank “BNI“.
    Setelah itu silahkan pilih bank tujuan dengan bank BNI.
  6. Langkah selanjutnya, masukkan nomor rekening baru yang ingin anda tuju.
    Langkah selanjutnya masukkan nomor rekening baru yang ingin anda tuju.
  7. Masukkan nama pemilik rekening. Lalu, klik “lanjut“.
    Masukkan nama pemilik rekening. Lalu klik lanjut.
  8. Kemudian, masukkan nominal uang yang akan ditrasnsfer.
    Kemudian masukkan nominal uang yang akan ditrasnsfer.
  9. Pastikan data yang ada masukan sudah benar. Jika sudah, silahkan klik “Konfirmasi“.
    Pastikan data yang ada masukan sudah benar. Jika sudah silahkan klik Konfirmasi.
  10. Lalu, masukkan PIN anda.
    Lalu masukkan PIN anda.
  11. Transaksi transfer saldo Gopay ke rekening bank BNI berhasil.
    Transaksi transfer saldo Gopay ke rekening bank BNI berhasil.
  12. Anda bisa langsung melihat rincian transfer.
    Anda bisa langsung melihat rincian transfer.

Limit Transfer dan Biaya Administrasi

Limit Transfer dan Biaya Administrasi

Nah, dalam setiap transaksi keuangan dengan dompet digital, pastinya akan ada batas atau limit tertentu dan biaya administrasi per transaksi. Setiap transaksi melalui Gopay yang ditunjukan ke rekening bank akan dikenai biaya admin. Besaran biaya administrasi transfer ke rekening bank BNI akan dikenai biaya sebesar Rp. 2.500, namun akan gratis bila penarikan saldo Gopay ke rekening bank BNI sebanyak 3 kali. Sedangkan untuk limit tarik saldo ke rekening bank BNI minimal yaitu Rp. 10.000 dan maksimal tidak dibatasi. Sehingga anda bisa transfer dengan jumlah berapapun.

FAQ

Apakah Transfer Gopay ke Rekening Bank Bisa Dilakukan Tanpa Upgrade?

Tidak bisa. Pasalnya upgrade aplikasi menjadi syarat yang paling utama. Selain itu, untuk aplikasi yang belum di upgrade belum dilengkapi dengan fitur transfer ke rekening bank.

Berapa Lama Proses Transfer Gopay ke Rekening BNI?

Normalnya proses transfer Gopay ke rekening memakan waktu 1 x 24 jam. Namun, jika sedang tidak normal bisa memakan waktu hingga 3 hari.

Kenapa Transfer Gopay ke Bank Gagal?

Kemungkinan besar anda salah memasukan nama atau nomor rekening. Silahkan coba cek menu Inbox atau riwayat transaksi Gopay serta cek mutasi rekening bank yang dituju.

Itulah beberapa cara transfer Gopay ke rekening bank BNI yang dapat bankiir.id sajikan untuk anda. Dengan hadirnya Gopay, maka berbagai transaksi seperti pembayaran, transfer, isi saldo dan lain sebagainya dapat dilakukan dengan sangat mudah, simpel, cepat dan aman. Demikian informasi yang dapat kami sampaikan, semoga bermanfaat.